Anggota DPRD Sumbar Komisi 5 Hadiri Pembukaan Open Turnamen Sepak Bola di Nagari Surantih.


Padang, Painan, Liputansumsel, com--Pembukaan open tournament bola kaki,PSPS Surantih,Tendang pembuka kickoff oleh Ustadz Mochlasin anggota DPRD Propinsi Komisi 5.menggelar pembukaan open turnamen sepak bola antar Kecamatan,bertempat di lapangan sepak bola gadih basanai Nagari Surantih Kecematan Sutera.Minggu 31/10/2021.


Pada pembukaan tersebut dihadiri oleh Anggota DPRD Provinsi komisi 5 Wali Nagari Surantih Amsuardi,Ketua Bamus,Dan tokoh masyarakat,Yon Ahmadiarsih, S.Hum, M.Si. Wali Jorong,Pemuda dan masyarakat pencinta sepak bola di Kecamatan Sutera


Di awal pembukaan anggota DPRD Provinsi Sumbar komisi 5 Ustad  Mochlasin , Mengatakan diadakannya  pertandingan sepak bola ini merupakan ajang memupuk persaudaraan dan persatuan diantara kita semua agar terciptanya Pemuda dan generasi muda yang sportif dan menjunjung tinggi nilai persatuan. 


Sementara,Ketua pelaksana turnamen ini mengatakan Open Turnamen ini merupakan wadah silahturahmi, Menyalurkan bakat dan minat Insan Olah raga sepak bola.Ia Berharap kegiatan ini bisa membawa dampak yang positif dan manfaat terutama bagi Atlet dan Para Pemuda. Harapan kita kegiatan ini bisa berjalan dengan lancar dari awal pembukaan sampai selesai ucapnya.


Wali Nagari Surantih, Amsuardi mengucapkan terima kasih kepada Panitia yang telah bekerja keras malaksanakan acara ini, dan tentunya Sebagai Pemerintah Nagari Mendukung langkah Pemuda dalam menjalankan kegiatan yang positif  ditengah kondisi covid 19 yang masih belum berakhir," resmi membuka acara sepak Bola karang Taruna dan Pemuda Nagari Surantih,tutupnya.

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.